Senin, 18 Februari 2013

Buat lulusan SMPN1 Purwokerto, terutama tahun 2006, pasti tahu guru "sing-sang-sung" kan? (maaf pak).  Beliau adalah seorang guru bahasa inggris yang mewajibkan kita menghafal tabel v1-v2-v3.  Kita juga diberikan tabel tenses khusus yang harus dihafalkan.  Karena jarang diterapkan ga sedikit yang akhirnya lupa, nyesel juga sih kenapa dulu ga apal dan sekarang palah lupa,,haha.  Sekarang aku penasaran tabel tenses itu, ada yang bisa melanjutkan isi tabel ini? :)



NoMaksudAktifto bePasif
1biasakerjais/am/arekerja-ed
2akan will kerjawill bewill be kerja-ed
3sedangkerja-ingis/am/areis/am/are being kerja-ed
4lampaukerja-edwas/werewas/were kerja-ed2
5sudahhave kerja-ed(have been)have been kerja-ed2
6lampau akanwill kerjawill have beenwill have been kerja-ed
7lampau sedangkerja-inghave beenhave been being kerja-ed
8lampau sudahhad been kerja-ed
9
10
11
12sudah dan masih
(udah sebagian diperbaiki teman, ada yang bisa bantu kelanjutannya? :D )

ket:kerja= v
kerja-ed=v-ed
kerja-ed2=v2